Latest News

Modifikasi Huawei C2801/2601

Posted by iNewBie Minggu, 28 September 2008, under | 41 komentar
Bagi teman-teman yang punya hape Huawei C2801/2601 yang mulai merasa jenuh karena hapenya gitu-gitu aja bunyi ringtonenya dan itu-itu saja wallpappernya, mulai sekarang jangan bersedih hati, karena disini gw akan mencohba untuk membahas bagaimana caranya memoding hape Huawei C2801/2601

Yang dibutuhkan untuk memoding Huawei C2801/2601 adalah

  1. siapkan terlebih dahulu kabelnya (Connectivity Adapter Cable-45)

2. Pastikan Nomor seri sesuai dengan gambar dibawah ini

3. donlod software File Type: zip Easy cdma.zip

Langkah-langkahnya

1. install EasyCDMA yang sudah didownload,setelah instal EasyCDMA Colokan kabel datanya pada port usb di komputer,masukan driver kabel datanya dan install. Setelah kabel data terinstall didevice manager akan terdetek sebagai “prilific usb.....”

2. Setelah proses instalasi selesai barulah kita jalankan program EasyCDMA-nya,setelah masuk EasyCDMA pilih “file/ports config” dan akan muncul tampilan seperti dibawah ini tentukan com-nya berapa, berdasarkan di device manager(prolific usb....) setelah memilih com-nya berapa pilih “ok”

3. Setelah itu EasyCDMA akan mendeteksi hape kita, bila tidak terdeksi pilih refresh sampai muncul tampilan seperti dibawah ini dan pilih “ok”

4. Setelah proses pendeteksian berhasil akan muncul tampilan seperti dibawah ini, artinya EasyCDMA sudah siap untuk me-modding hape anda

5. Pada opsi ini kita akan mengganti ringtone dari hape esia anda,pilih root “brew/shared/alert” tampilan layar sebelah kanan akan terlihat isi ringtone dari hape anda.

Penting untuk diketahui:

Hape esia anda memerlukan format “midi” untuk ringtonenya dan sesuaikan nama ringtonenya berdasarkan nama ringtone dihape anda. Contoh: ringtone yang anda inginkan “my love.mid” ubalah ringtone anda yang berjudul my love tersebut menjadi “ring_1.mid” setelah itu copy file tersebut pada hape anda

6. Setelah selesai mengganti isi ringtone anda, pada opsi ini kita akan mengganti wallpapper pada esia anda. Caranya mudah,sama seperti step5 mengganti isi ringtone. Format yang dibutuhkan untuk wallpappernya adalah “png” dengan ukuran “102x80”

7. Setelah selesai pilih disconnect dan cabut hape anda dari kabel datanya, sekarang anda sudah bisa pamer esia anda keteman-teman anda. “Selamat Mencoba”


Wallpaper Telah Berubah Setelah Di Modding


Mengupgrade Camera SE K800

Posted by iNewBie , under | 13 komentar

Bagi temean-teman yang punya soner namun sudah keburu diupdate softwarenya menggunakan CID53 jangan berkecil hati, karena soner anda masih bisa untuk di modding. CID 53 merupakan CID terbaru yang dikeluarkan oleh Sony Ericsson pada saat ini (Tahun 2008). kalo hape anda memiliki CID 53, maka akan sulit untuk memoddingnya yang biasa menggunakan XS++. Karena XS++ yang terbaru sat ini V.3.1, hanya bisa untuk mengenali CID52 kebawah.Untuk bisa melakukan modding pada hape soner CID 53, saat ini yang kita hanya bisa andalkan adalah menggunakan FAR. Perlu diketahui, sekalinya-pun nanti kita sukses menghacking CID 53. Modding yang bisa di lakukan hanya sebatas copy paste dari komputer ke hp.


Untuk mengetahui Sofware Info pada hape anda (*>*<<*<*)

“Service info/software info” disini anda akan mengetahu jenis dan tipe software pada hape anda

Yang dibutuhkan :

1. FAR+JD Flasher, untuk FAR silahkan donlod –>klik di sini

2. CID53recovery_plugin –>klik di sini

3. Jangan lupa instal USB Flash driver ---> klik di sini

4. download Camera ---> klik di sini


Langkah-langkahnya adalah

Step1
setelah mendonlod pluginnya, ekstrak. anda akan mendapatkan folder bernama ”jdflasher” copy folder ini ke dalam folder plugins yang ada di dalam folder FAR

Step2
kita masuk kedalam jdflasher


Step3
kemudian tekan ALT+F1 pilih just da flasher


Step4
setelah itu muncul tampilan seperti dibawah ini,kemudian pilih seperti gambar dibawah ini “db2020” “DCU-60” “921600” kemudian pilih “jump down into a large rabbit-hole” atau tekan “j” setelah itu tekan/tahan tombol “C” sambil memasang kabel DCU-60
. Sampai muncul tampilan berikutnya


Step5
setelah kabel DCU-60 dipasang akan muncul proses seperti dibawah ini



Step6
setelah itu masih tekan/tahan tombol “C” kita pilih “ofs” sampai muncul tampilan seperti dibawah ini


Step7
setelah proses diatas selesai baru kita boleh melepas tombol “C” dan setelah itu pilih “ifs/setting/camera”


Step8
setelah itu muncul tampilan seperti dibawah ini

Keterangan “camdriver0.dat” untuk driver camera

Keterangan “camdriver1.dat” untuk driver camera depan atau camera 3G

Keterangan tampilan sebelah kiri isi drive dari HP dan sebelah kanan adalah HDD

Untuk mengcopynya pilih camdriver0.dat pada HDD dan pilih copy


Step9
dan yang terakhir yang paling penting adalah setelah kita mencopy dari HDD ke HP jangan lupa kembali ke root awalnya seperti tampilan dibawah ini kemudian pilih yes


Step10
setelah itu pilih quit dan cabut kabel DCU-60 dari HP, setelah itu lepas/cabut battry dari HP kemudian pasang kembali battery HP dan hidupkan HP liat dan rasakan perbedaan camera anda sekarang

Step11
selamat mencoba


Hasil Foto Menggunakan SE K800i Setelah Diupgrade









Gambar Di Ambil Di Ruangan Tertutup Tanpa Cahaya Sedikitpun
Hanya Menggunakan Lampu Blitz HP






mengganti menu icon pada sony ericsson

Posted by iNewBie Sabtu, 27 September 2008, under | 18 komentar
disni gw akan coba untuk membahas bagaimana cara menganti menu icon pada sony ericsson^_^
gw akan mencoba mengganti menu icon soner gw menjadi menu iphone punya:)

banyak orang bilang kalo punya hape soner ga keren karena menu icon-nya dari jaman jebod sampai dengan jaman sekarang kaya gitu-gitu aja, kalo ada orang ngomong kaya gitu lo gampar aja orangnya hehehehee.....(klo lw berani)....lw bilang ke-dia mas sekarang jaman dah modern, teknologi da canggih hitam bisa jadi putih putih bisa jadi hitam tidak ada yang tidak mungkin didunia ini....tapi sebelum lw ngomong kaya gitu lw rubah dulu menu icon-nya dan lw tunjukin kedia ini lho mas soner gw!!! keren kan? menu iphone in Sony Ericsson

step 1
masuk ke jd flasher

step 2
kemudian tekan ALT+F1 dan pilih just da flasher

step 3
kemudian pada opsi ini pilih "db2020" "DCU-60" "9216000"

step 4
matikan hape kemudian colokan kabel DCU-60 pada hape dengan menahan tombol C sampai muncul proses seperti dibawah ini

step 5
ssetelah proses selesai tetap menahan tombol C dan pilih "ofs" tunggu sampai jdflasher memproses seperti gambar dibawah ini


step 6
kalo berhasil kita akan menemui tampilan seperti gambar dibawah ini,yang perlu diperhatikan layar sebelah kiri adalah isi dari hape dan layar sebelah kanan adalah isi dari HDD,yang perlu dilakukan adalah mengcopy tampilan baru icon yang telah kita download, dengan cara pilih 1 file pada menu HDD sembari menahan tombol SHIFT dan tanda panah untuk membloknya setelah itu pilih copy untuk mengcopynya


step 7
setelah proses copy selesai, kita harus kembali ke root awalnya sampai mumcul seperti tampilan dibawah ini pilih "yes" kemudian "quit"
step 8
cabut batery dari hape, kemudian pasang kembali baterynya dan nyalakan hape anda,lihatlah perbedaan tampilan menu iconnya


Tampilan menu icon soner setelah diupgrade



Cara Mengupgrade Sound/File Accoustic

Posted by iNewBie , under | 0 komentar
bagi yang punya handphone soner untuk cid53 mungkin akan menemui kesulitan untuk memoding hapenya, tapi jangan kuwatir???? karena teman2 kita sudah banyak yang sukses memoding untuk cid53 menggunakan jdflasher.gw disini akan mencoba berbagi bagaimana caranya memoding file accoustic untuk SE K800i biar suara menggelegar......^_-

1. gogling untuk download jd flashernya
2. download CID53recovery_plugin
3. jangan lupa untuk install USB Flash driver dulu kalo belum

step 1
instal jd flasher yang telah didownload, kemudian masuk ke jd flasher seperti dibawah ini

step 2
setelah masuk jd flasher tekan ALT+F1 kemudian pilih just da flasher

step 3
setelah itu pilih pada opsi selanjutnya "db2020" "DCU-60" "921600" seperti gambar dibawah ini lalu tekan jump down atau tekan "j"


step 4
Matikan hp, lalu sambungkan ke kabel usb DCU-60 sambil tahan tombol C sampai muncul gambar seperti dibawah ini


step 5
pada tahap ini pilih ofs namun dengan tetap menahan tombol C sampai muncul tampilan seperti ini


step 6
setelah itu akan muncul tampilan seperti dibawah ini,lalu pilih opsi "ifs/setting/acoustic"


step 7
kalo sukses akan muncul seperti gambar dibawah ini,perlu diperhatikan layar sebelah kiri adalah isi dari HP kita dan layar sebelah kanan adalah isi dari HDD.Yang perlu kita lakukan adalah mengcopy isi file dari HDD ke HP.Caranya adalah pilih satu file di HDD kemudian sambil menekan tombol SHIFT dan tanda panah untuk membloknya,setelah semua terblok pilih copy,tunggu beberapa saat sampai dengan selesai
untuk download file accoustic klik –> di sini
kumpulan akustik driver klik –> di sini


step 8
setelah proses selesai jangan lupa kita untuk kembali keroot awalnya sampai muncul seperti tampilan dibawah ini, kemudian pilih "yes" dan setelah itu pilih "quit"


step 9
lepas batery,pasang kembali batery-nya lalu hidupkan hapenya kemudian rasakan perbedan suaranya